Install pidgin di linux

Bookmark and Share
Lutfi blogs - Pidgin adalah nama software yang Linux gunakan sebagai IM atau Instant Messenger, kalau Windows punya YM di Linux kita punya pidgin
Pidgin bisa terhubung ke facebook, yahoo, bahkan ke social network yang tidak kita kenalpun “Insya Allah” bisa :D
Untuk menginstal pidgin ini adalah langkahnya

CARA ONLINE

1. Buka Terminal Linux ( Application >> Accesories >> Terminal )
2. Ketikan perintah berikut ini

 linux ubuntu

sudo apt-get update && sudo apt-get install pidgin

Centos6

yum install pidgin

3. Tunggu sampai instalasi selesai, lalu untuk mengecek apakah pidgin telah terinstall apa belum cek ( Application >> Internet >> Pidgin Internet Messenger )
Selamat pidgin anda sudah terinstal:D
kamu juga bisa baca Artikel Cara Chat FB di Pidgin

{ 0 comments... Views All / Send Comment! }

Post a Comment