Bagi anda yang ingin mendeteksi lokasi anda berada dengan bantuan satelit. kali ini Lutfi blogs akan memberikan trik bagaimana cara mengoptimalkan GPS Ponsel Android.
Proses deteksi lokasi ponsel Android biasaanya berlangsung lama. Untuk
bisa meningkatkan kemampuan GPS Galaxy Spica, kita tidak memerlukan
program tambahan. Cukup melalui Service Mode yang bias kita akses dengan
melakukan dial *#*#1575#*#*.
Berikut ini cara mengoptimalkan GPS ponsel Android :
- Setelah masuk ke Service Mode, pilih [0] Enter Standalone GPS untuk mengaktifkan GPS Session.
- Selanjutnya tekan tombol Menu dan pilih Back.
- Pilih [4] Change UL, CP state. Ubah pilihan Now state dari Unknown menjadi UL dengan memilih [1] change to UL.
- Tekan tombol Back untuk keluar dari Service Mode.
Semoga bermanfaat -_^
{ 0 comments... Views All / Send Comment! }
Post a Comment